Rabu, 29 Agustus 2012

Nutrilite Hi-Protein - Memenuhi kebutuhan protein setiap hari


Komposisi tubuh kita salah satunya terdiri atas protein dan sel-sel antibodi dalam tubuh memerlukan protein berkualitas tinggi dalam regenerasi dan pembentukan sel antibodi baru. NUTRILITE Hi-Protein terbuat dari protein susu dan kacang kedelai yang menyediakan 9 jenis asam amino esensial dan isoflavon kedelai.

Isoflavon adalah komponen aktif yang terkandung dalam tanaman (terutama kedelai) yang bermanfaat menjaga kepadatan tulang. Penelitian Uesugi et.al (2002) menunjukkan bahwa isoflavon dalam kedelai meningkatkan metabolisme dan regenerasi sel tulang serta membantu penurunan kadar lemak darah.

NUTRILITE Hi-Protein tersedia dalam 3 rasa : Original, Berry flavour & Green Tea.

KEUNGGULAN DAN MANFAAT
  • Terbuat dari konsentrat susu sapi dan kacang kedelai yang merupakan sumber protein terbaik karena mengandung kalori, lemak dan kolesterol yang rendah
  • Menyediakan 9 asam amino esensial untuk memenuhi kebutuhan akan protein sebagai pembangun sel, yang tidak dapat diproduksi oleh tubuh.
  • Tanpa perasa, dapat dikombinasikan dengan minuman, jus ataupun susu sesuai selera, serta dapat dimasak.
  • Memiliki nilai 1,00 (nilai tertinggi untuk PDCAAS), Protein Digestibility Corrected Amino Acid Score (PDCAAS) adalah suatu metode yang digunakan untuk menilai kualitas kandungan protein dan kemampuan cerna dalam tubuh manusia. NUTRILITE Hi-Protein memiliki nilai 1 yang tertinggi di metode ini. 

Fakta tentang NUTRILITE Hi-Protein
Siapa saja yang tidak boleh mengonsumsi NUTRILITE Hi-Protein?
>> Untuk produk NUTRILITE Hi-Protein, tidak dianjurkan untuk penderita Fenilketonuria, yaitu suatu kelainan dimana penderita tidak mampu mencerna Fenilalanin (salah satu kandungan asam amino dalam produk ini). Dan juga pada penderita kerusakan ginjal dan penderita asam urat tinggi harus berhati-hati dalam mengonsumsi produk ini. (Disarankan untuk berkonsultasi dengan dokter)

Bagaimana cara penyajian NUTRILITE Hi-Protein?
>> Produk ini berbentuk bubuk yang dapat dikonsumsi dengan mencampurkan pada makanan ataupun minuman seperti jus buah, susu, bubur kacang hijau dan sup. Atau Anda dapat mencampurnya dengan NUTRILITE Positrim atau minuman bernutrisi NUTRILITE Active 8 dan Acerola Cherry Drink.

Apa perbedaan NUTRILITE Hi-Protein Berry Flavoured dengan NUTRILITE Hi-Protein?
>> NUTRILITE Hi-Protein Berry Flavoured diperkaya dengan kalsium dan vitamin C yang tidak terdapat dalam NUTRILITE Hi-Protein. Produk ini sangat baik untuk anak-anak, dewasa dan orang tua. Namun untuk mereka yang dalam program penurunan berat badan, dianjurkan dengan NUTRILITE Hi-Protein karena mengandung kalori yang lebih sedikit.

Siapa yang dianjurkan
- Anak-anak usia 1 tahun ke atas
- Orang dewasa dan manula
- Ibu hamil dan menyusui
- Bagi yang sedang menjalankan program pengelolaan berat badan

Tersedia dalam kemasan 450 gr dengan dosis anjuran : 2 x 2 sendok takar per hari 

Untuk info dan pemesanan hubungi:
Tlp. 08989080588
Email / YM : l1m_h317y@yahoo.com
MSN : heny.lim@hotmail.co.id
Pin BB : 26B4D99B

Tidak ada komentar:

Posting Komentar